Mengenal Firsta Yufi, Putri Asli Banyuwangi Peraih Mahkota Puteri Indonesia 2025
03 Mei 2025 ,
dilihat 2k
KabarBanyuwangi.co.id – Kabar membanggakan datang dari
panggung kecantikan nasional. Firsta Yufi Amarta Putri, perwakilan dari Jawa
Timur yang ternyata merupakan putri asli Banyuwangi, berhasil menyabet