Kapal Pemancing Dihantam Ombak Saat Mati Mesin, Dua Orang Tewas
17 Jul 2022 ,
dilihat 30k
KabarBanyuwangi.co.id - Kapal Sped Hoki 88 yang memuat 6
orang pemancing tenggelam di Perairan Plawangan, Desa Grajagan, Kecamatan
Purwoharjo, Banyuwangi, karena dihantam ombak.Insiden kecelakaan di laut tersebut