Jaga Imunitas Prajurit Kodim 0825 Banyuwangi Rutin Senam Aerobik Selama Pandemi
10 Jun 2021 ,
dilihat 27k
KabarBanyuwangi.co.id - Menjaga kesehatan dengan rutin
berolahraga diyakini mampu meningkatkan imunitas atau daya tahan tubuh. Sehingga
seseorang menjadi tidak mudah terjangkit virus, termasuk virus corona