Polsek Songgon Bekuk Pemuda Terduga Pengedar Obat Terlarang
Selasa ,24 Mei 2022 15:23:21
KabarBanyuwangi.co.id - Polisi membekuk seorang pemuda
berinisial RA (21), asal Kecamatan Songgon, Banyuwangi, usai mengedarkan obat
keras Trihexypenidyl atau biasa disebut pil trex.Kapolsek Songgon, AKP Eko Darmawan