Tag : Banjir

Tangani Banjir di Hulu, Banyuwangi Eksekusi Dua Langkah Penanganan

KabarBanyuwangi.co.id - Penataan daerah hulu menjadi fokus Pemkab Banyuwangi dalam penanganan banjir. Dua skema segera dilakukan yaitu membuat rorak (parit buntu penahan air) dan menanam tanaman keras berdaya serap

Sumail Abdullah Tinjau Lokasi Banjir dan Bagikan Ratusan Sembako ke Warga Terdampak

KabarBanyuwangi.co.id - Anggota Komisi V DPR RI Sumail Abdullah mengunjungi lokasi dan korban banjir di Lingkungan Ujung, Kelurahan Kepatihan, Banyuwangi, Senin (13/2/2023).Politisi dari Partai Gerindra itu datang

DPRD Banyuwangi Soroti Banjir di Kawasan Perkotaan yang Semakin Parah

KabarBanyuwangi.co.id - Dewan kembali menyoroti persoalan banjir yang melanda Kabupaten Banyuwangi. Dewan mendesak agar Pemerintah Daerah secara serius menangani persoalan musibah yang berdampak ke

Cek Daerah Hulu, Bupati Banyuwangi Instruksikan Penanaman Secara Masif

KabarBanyuwangi.co.id - Penanganan banjir di Banyuwangi terus dilakukan. Bupati Banyuwangi Ipuk Fiestiandani langsung memantau kawasan hulu hingga sejumlah Daerah Aliran Sungai (DAS) guna memastikan kondisi dan

Rumah Dua Lantai Roboh Dihantam Banjir Dipasangi Garis Polisi

KabarBanyuwangi.co.id - Bangunan rumah dua lantai di Banyuwangi roboh dihantam banjir. Kini, lokasi rumah tersebut dipasangi garis polisi. Rumah yang roboh itu milik Jamil, warga Lingkungan Lebak, Kelurahan

Viral, Detik-detik Rumah Warga Roboh Terbawa Aliran Sungai di Banyuwangi

KabarBanyuwangi.co.id - Viral di media sosial video yang menampilkan detik-detik rumah dua lantai roboh dihantam banjir hingga rumah tersebut akhirnya terbawa oleh derasnya arus. Rumah yang roboh itu milik Jamil,

Pantau Dampak Banjir, Bupati Ipuk Tegaskan Empat Hal

KabarBanyuwangi.co.id - Hujan deras yang mengguyur kawasan Banyuwangi pada Jumat dan Sabtu sore (10-11/2/2023), menimbulkan sejumlah dampak. Mulai longsornya plengsengan sungai Kalilo di bilangan MH.

Perjalanan Kereta Api Terhambat Akibat Banjir, PT KAI Daop 9 Minta Maaf

KabarBanyuwangi.co.id - Dua stasiun kereta api di Kabupaten Banyuwangi terendam banjir, Jumat (10/2/2023) sore. Akibatnya, operasional kereta api menjadi terhambat.Plt Manajer Hukum dan Humas PT KAI Daop 9 Azhar

Sungai Kalilo Meluap, Banyuwangi Kota Dikepung Banjir 6 Kelurahan Terdampak

KabarBanyuwangi.co.id - Sejumlah wilayah Banyuwangi Kota kembali terendam banjir akibat diguyur hujan deras selama berjam-jam, Jumat (10/2/2023). Salah satu wilayah yang terdampak cukup parah terjadi

Forum Edukasi Wartawan Banyuwangi Gelar Diskusi Melek Mitigasi Bencana

KabarBanyuwangi.co.id - Puluhan awak media yang tergabung dalam Forum Edukasi Wartawan menggelar diskusi melek mitigasi dengan tema "Dibalik Eksotisme Banyuwangi", Kamis (22/12/2022).Kegiatan yang diselenggarakan di