Tiga Pegawai SPBU di Pesanggaran Diperiksa Buntut BBM Bercampur Air
02 Sep 2022 ,
dilihat 13k
KabarBanyuwangi.co.id - Penyidik kepolisian melakukan
pemeriksaan terhadap tiga orang pegawai SPBU buntut temuan kecurangan BBM
bercampur air di SPBU Desa Sumbermulyo, Kecamatan Pesanggaran, Banyuwangi.Dari tiga orang