Semua Berita

Gubernur Khofifah Liburan di Pulau Tabuhan Banyuwangi Bareng Anak dan Cucu

KabarBanyuwangi.co.id - Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa mengisi libur lebaran bersama anak, cucu dan keluarga, di Pulau Tabuhan, Kabupaten Banyuwangi, Kamis (3/4/2025).    Pulau Tabuhan

Kapal Cepat Banyuwangi-Denpasar Bali Berkapasitas 300 Penumpang Segera Beroperasi

KabarBanyuwangi.co.id – Konektivitas menuju dan dari Banyuwangi terus dikembangkan. Dalam waktu dekat kapal cepat Banyuwangi-Bali dengan kapasitas 300 penumpang segera beroperasi. Kapal cepat dengan rute Pelabuhan

Tenggelam di Pantai Sranit Banyuwangi, Bocah 10 Tahun Meregang Nyawa

KabarBanyuwangi.co.id - Insiden terjadi di Pantai Sranit, yang terletak di kawasan Pantai Ancol, Plengsengan, Kelurahan Lateng, Kecamatan/Kabupaten Banyuwangi, Kamis (3/4/2025) sore.   Seorang bocah laki-laki

Komisi II DPRD Apresiasi Langkah Bulog Banyuwangi Dalam Menyerap Gabah Petani

KabarBanyuwangi.co.id – Komisi II Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Banyuwangi mengapresiasi kinerja Bulog dalam melakukan penyerapan gabah dari petani.Beberapa waktu lalu sewaktu rapat bersama Komisi

Gelar Diaspora Banyuwangi, Pemkab Libatkan Warung-Warung Rakyat Sajikan Makanan Khas

KabarBanyuwangi.co.id – Setiap awal Syawal tiap tahunnya, Pemkab Banyuwangi mengundang para diaspora Banyuwangi.Menariknya, pada tahun ini pemkab melibatkan warung-warung rakyat sebagai suguhan bagi ratusan

Saat Teman Difabel Berbagi Inspirasi di Open House Bupati Banyuwangi

KabarBanyuwangi.co.id - Selain mengumpulkan para diaspora dari berbagai wilayah di Indonesia dan dunia, Bupati Banyuwangi Ipuk Fiestiandani juga mengadakan open house di Pendopo Sabha Swagatha, Kamis (3/4/2025).

Lapas Banyuwangi Buka Kunjungan Khusus Lebaran, Momen Keluarga Warga Binaan Melepas Rindu

KabarBanyuwangi.co.id - Lapas Kelas IIA Banyuwangi membuka layanan kunjungan khusus Lebaran. Di momen ini keluarga dan kerabat warga binaan untuk melepas rindu.   Warga binaan bersama keluarga

Kuatkan Solidaritas, Diaspora dari Berbagai Dunia dan Wilayah Indonesia Kumpul Harumkan Banyuwangi

KabarBanyuwangi.co.id - Festival Diaspora Banyuwangi yang digelar saban awal Syawal kembali digelar. Tahun ini ratusan perantau asal bumi Blambangan berkumpul melepas kangen akan tanah kelahiran menguatkan

Gegara Google Maps, Mobil Pemudik Jember Nyasar ke Perkebunan Kendenglembu Banyuwangi

KabarBanyuwangi.co.id - Nasib apes menimpa rombongan pemudik asal Kabupaten Jember. Berniat mempercepat perjalanan menuju Kecamatan Pesanggaran, Banyuwangi mereka malah terjebak di tengah perkebunan Kendenglembu yang

Diduga Akibat Puntung Abu Rokok, Rumah di Banyuwangi Hangus Terbakar saat Ditinggal Penghuninya

KabarBanyuwangi.co.id - Rumah di Desa Cantuk, Kecamatan Singojuruh, Kabupaten Banyuwangi, hangus dilalap api pada Rabu (2/4/2025) sekira pukul 10.00 WIB.   Beruntung tidak ada korban jiwa dalam insiden

Pecel Pitik Jadi Hidangan Selamatan Kampung Penutup Ritual Barong Ider Bumi Banyuwangi

KabarBanyuwangi.co.id - Ritual adat Barong Ider Bumi di Desa Kemiren, Kecamatan Glagah, Banyuwangi, secara tradisional diakhiri dengan pelaksanaan selamatan kampung. Dalam rangkaian acara tersebut, Pecel

Bapemperda DPRD Banyuwangi Usulkan Pembahasan Raperda PDRD dan Perlindungan PMI

KabarBanyuwangi.co.id - Badan Pembentukan Peraturan Daerah (Bapemperda) DPRD Banyuwangi segera membahas dua Rancangan Peraturan Daerah (Raperda).   Kedua raperda dimaksud yakni tentang Perlindungan

Polresta Banyuwangi Tingkatkan Patroli dan Keamanan di Kawasan Wisata saat Libur Lebaran

KabarBanyuwangi.co.id - Polresta Banyuwangi meningkatkan patroli di sejumlah tempat wisata selama libur Lebaran 2025. Hal ini sebagai upaya mengantisipasi gangguan keamanan dan ketertiban.   Selain

Barong Ider Bumi, Warisan Leluhur yang Terus Dijaga Warga Using Kemiren Banyuwangi di Era Modern

KabarBanyuwangi.co.id – Di tengah maraknya modernisasi, masyarakat Desa Kemiren, Kecamatan Glagah, Banyuwangi, tetap teguh menjaga warisan leluhur mereka, Ritual Barong Ider Bumi.Tradisi sakral yang digelar

DPRD Banyuwangi Tetapkan 11 Raperda Prioritas Dibahas Tahun 2025

KabarBanyuwangi.co.id – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Banyuwangi menetapkan 11 Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) prioritas untuk dibahas pada tahun 2025.Dewan beberapa waktu lalu telah berkoordinasi