Tag : Cluring

Tergerus Aliran Sungai, Pondasi Dapur Rumah Warga Ambrol, Dua Motor Ikut Hanyut

KabarBanyuwangi.co.id - Bangunan rumah milik Suyatnik (51), warga Desa Tamanagung, Kecamatan Cluring, Banyuwangi, Ambrol. Pondasi rumahnya sudah tak mampu menahan derasnya aliran sungai. Arus sungai menggerus

Ketua PGRI Banyuwangi: Dugaan Pengerusakan Sekolah, Ulah Orang Iseng

KabarBanyuwangi.co.id - Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) menanggapi insiden pengerusakan di sebuah sekolah dasar di Kabupaten Banyuwangi.Dugaan pengerusakan itu terjadi di SDN 3 Sarimulyo, Kecamatan Cluring,

Kaca Jendela Sekolah Dasar di Banyuwangi Dirusak Orang Tak Dikenal

KabarBanyuwangi.co.id - Sekolah Dasar (SD) Negeri 3 Sarimulyo, Kecamatan Cluring, Banyuwangi, menjadi sasaran pengrusakan oleh orang tak dikenal. Sejumlah kaca jendela ruang kelas sekolah tersebut pecah diduga

Biadab, Kakek di Cluring Cabuli Cucunya yang Masih Duduk di Bangku SD

KabarBanyuwangi.co.id - Unit Reskrim Polsek Cluring, Polresta Banyuwangi, meringkus pelaku pencabulan terhadap anak di bawah umur, di Desa/Kecamatan Cluring.Pelaku seorang Kakek berinisial FH (44) itu tega

MUI Jelaskan Masalah Penurunan Nama Ormas di Banyuwangi

KabarBanyuwangi.co.id - Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Banyuwangi KH Muhammad Yamin memastikan bahwa kejadian penurunan papan nama sebuah organisasi masyarakat berbasis Islam di Masjid Al-Hidayah, Desa

Puluhan Rumah di Banyuwangi Rusak Usai Diguyur Hujan Es

KabarBanyuwangi.co.id - Fenomena hujan es kembali terjadi di wilayah Kabupaten Banyuwangi. Setidaknya, ada dua kecamatan yang diterjang angin kencang disertai hujan es. Fenomena langka ini menerjang kawasan

Tabrakan saat Salip Kendaraan Lain, Pemotor Mio Alami Patah Tulang

KabarBanyuwangi.co.id - Diduga kurang hati-hati saat berkendara, seorang pengendara motor matic menabrak truk box ketika berusaha mendahului kendaraan lain di Jalan Raya Pesanggaran, Desa Sukorejo,

Penyebab Kematian Mayat Pria Tanpa Busana di Sungai Pandan Terungkap

KabarBanyuwangi.co.id - Sempat diduga korban pembunuhan, misteri penyebab kematian pria bertato burung Garuda yang ditemukan mengambang di Sungai Pandan Desa Tamanagung, Kecamatan Cluring, Banyuwangi beberapa

Hasil Otopsi, Tim Medis Ungkap Penyebab Kematian Hendrik Irwanto

Kabar Banyuwangi.co.id - Hasil otopsi jenazah pria bertato burung garuda yang ditemukan di Sungai Pandan, Desa Tamanagung, Kecamatan Cluring, Banyuwangi, sudah keluar. Tim medis RSUD Blambangan menemukan luka robek

Polisi Temukan Motor Scoopy Diduga Milik Hendrik Irwanto

KabarBanyuwangi.co.id - Polisi masih menyelidiki penemuan mayat pria bertato burung garuda yang ditemukan di pinggiran Sungai Pandan, Desa Tamanagung, Kecamatan Cluring, Banyuwangi, Kamis (7/1/2022) kemarin.Kapolresta